Dialog Kebangsaan Menyambut Bulan Ramadhan 1446 H Kerjasama Universitas Palangka Raya dengan MUI Kalteng

Universitas Palangka Raya dan Majelis Ulama Indonesia Kalimantan Tengah secara resmi menjalin kerjasama melalui acara penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) dan Perjanjian Kerja Sama pada Selasa, 25 Februari 2025 bertempat di Aula Rahan Rektorat UPR. Penandatanganan dilakukan oleh yang mewakili Rektor UPR, Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan Alumni, Wijanarka, S.T.,M.T. dan Ketua Umum MUI Kalteng […]