Pimpinan Universitas Palangka Raya (UPR) bersama Pimpinan Perguruan Tinggi Negeri/Perguruan Tinggi Swasta se-Provinsi Kalimantan Tengah menggelar Deklarasi Pilkada Damai Forum Rabu (09/10/2024) pagi, di Aula Rahan, Lantai 2 Gedung Rektorat. Rektor Universitas Palangka Raya (UPR) Prof. Dr. Ir. Salampak, MS menyampaikan ucapan rasa syukur dapat berkumpul bersama forum pimpinan perguruan tinggi se-Kalteng. “momentum pertemuan unsur […]
Hari: 9 Oktober 2024
Rektor UPR melepas 196 Mahasiswa KKN Reguler dan KKN-T membangun Desa tahun 2024
Universitas Palangka Raya (UPR) melalui Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM), hari ini Rabu (9/10/2024) melepas mahasiswa peserta Kuliah Kerja Nyata (KKN) Reguler Periode II dan Kuliah Kerja Nyata Tematik Merdeka Belajar Kampus Merdeka (KKN-T MBKM) Membangun Desa Tahun 2024. Berdasarkan informasi yang diperoleh dari Ketua LPPM UPR, Dr. Ir. Evi Veronika, M.S., total […]